PENDAMPINGAN PEMBUATAN ALAT PERAGA EDUKATIF UNTUK GURU POS PAUD ASPARAGA

Authors

  • Elok Nur Hamdana Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang
  • Meyti Eka Apriyani Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang
  • Agung Nugroho Pramudhita Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang
  • Ekojono Ekojono Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang
  • Rawansyah Rawansyah Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang
  • Imam Fahrur Rozi Teknologi Informasi, Politeknik Neger Malang

DOI:

https://doi.org/10.53625/jabdi.v3i6.6761

Keywords:

Pendidikan Anak Usia Dini, APE, Pendampingan

Abstract

Judul kegiatan Program Kemitraan Masyarakat (PKM) yang diusulkan adalah “Pendampingan Pembuatan Alat Peraga Edukatif untuk Guru Pos PAUD Asparaga”. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menyambut semakin berkembangnya media pembelajaran yang dapat diterapkan dalam mengajar sehari–hari. Selain itu guru juga dituntut dapat melakukan perubahan terhadap media pembelajaran di kelasnya sendiri untuk melihat bagaimana peningkatan hasil belajar siswa dengan menggunakan media pembelajaran yang bervariasi. Kegiatan dalam pendampingan ini adalah guru–guru dari Pos PAUD Asparaga akan diberikan pelatihan dan pendampingan dalam kegiatan sosialisasi untuk meningkatkan pengetahuan/pemahaman mereka mengenai cara pembuatan alat permainan edukatif (APE). Sehingga dapat meningkatkan imajinasi guru tersebut dalam mengembangkan segala aspek dan kecerdasan yang ada pada diri siswanya. Hasil akhir dari kegiatan ini diharapkan nantinya masing-masing guru memiliki media–media pembelajaran yang edukatif dan juga kreatif yang memiliki nilai pembelajaran yang baik

References

Peraturan mentri pendidikan nasional republik Indonesia nomor 58 tahun 2009 tentang standar pendidikan anak usian dini.

Baik Nilawati Astini, dkk. “Identifikasi Pemafaatan Alat Permaian Edukatif (Ape) Dalam

Mengembangka Motorik Halus Anak Usia Dini, Jurnal Pendidikan Anak”, Volume 6, Edisi 1(Tahun 2017) h.32

Rangkuti, Derajat dkk, (2019). “PKM Pembuatan Alat Permainan Edukatif bagi Guru TK/PAUD”. In Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian (Vol. 2, No. 1, pp. 674-678).

Sitepu, J. M., & Nasution, M. (2018). “Kreativitas Pembuatan Media Pembelajaran Big Book Pada GuruGuru RA Di Kecamatan Medan Maimun”. Jurnal Prodikmas Hasil Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1).

Mirawati, Sunanih, dan Surtika, D. R. 2018. “PPTBK Guru PAUD dalam Pembuatan APE Bagi Anak Usia Dini Sebagai Upaya Peningkatan Sarana Dan Prasarana Yang Ramah Bagi Anak”. Seminar Nasional dan Call for Paper “Membangun Sinergitas Keluarga dan Sekolah Menuju PAUD Berkualitas”.

Permendikbud No. 137 Tahun 2014 tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Depdiknas.

Rahma, D., Ali, M., dan Yuniarni, D. 2017. “Penggunaan Alat Permainan Edukatif (APE) Untuk Mendukung Perkembangan Anak Usia 5-6 Tahun Di PAUD Al Fikri”. Jurnal Khatulistiwa, 6(10).

Semiawan, Conny R. 2018. “Belajar dan Pembelajaran Prasekolah dan Sekolah Dasar”. Jakarta PT Indeks.

Susilowati, E., Fathonah, N., Astutik, E. P., Hadi, S., & Prayitno, L. L. (2020). “Pendampingan Bunda PAUD dalam Pembuatan Alat Permainan”.

Risnawati, Ernawati & Detti Lismayanti. (2022) “Pendampingan dan Pelatihan Pembuatan Alat Permainan Edukatif Calistung bagi Guru PAUD di Kabupate Mukomuko Provinsi Bengkulu”. MARTABE: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No.2 Hal 821-828.

Chairunnisa Amelia & Indah Pratiwi. (Oktober 2021). “Pelatihan Pembuatan Alat Permainan Edukatif Bagi Guru TK AlMunawwaroh dan TK Dewantara”. Ihsan: Jurnal Pengabdian Masyarakat. Vol.3 No.2. Hal 238-243.

Downloads

Published

2023-11-02

How to Cite

Elok Nur Hamdana, Meyti Eka Apriyani, Agung Nugroho Pramudhita, Ekojono, E., Rawansyah, R., & Imam Fahrur Rozi. (2023). PENDAMPINGAN PEMBUATAN ALAT PERAGA EDUKATIF UNTUK GURU POS PAUD ASPARAGA . J-ABDI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(6), 1097–1102. https://doi.org/10.53625/jabdi.v3i6.6761

Issue

Section

Articles