ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN RASIO LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT. BANK CENTRAL ASIA TBK. PERIODE 2019 – 2023

Authors

  • Silmi Dawam Azzuhri Universitas Merdeka Pasuruan
  • Yufenti Oktafiah Universitas Merdeka Pasuruan
  • Eva Mufidah Universitas Merdeka Pasuruan

Keywords:

Kinerja Keuangan, Rasio Likuiditas, Rasio Profitabilitas, LDR, Quick Ratio, ROA, ROE, BOPO

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keadaan perbankan saat adanya pandemi covid-19 yang saat itu perbankan dilihat dari rasio likuiditas dan rasio profitabilitas mengalami kenaikan dan penurunan secara fluktuatif. Hal ini disinyalir adanya faktor-faktor lain yang terlibat dalam kinerja keuangan perusahaan. Dalam hal ini peneliti menganalisis kinerja keuangan perusahaan menggunakan rasio likuiditas dan profitabilitas pada PT. Bank Central Asia,Tbk. Penelitian ini menggunakan metode atau pendekatan kuantitatif desktiptif dimana sumber datanya mengambil dari data sekunder dari website bank BCA dan dianalisis dengan menggunakan data excel yang ada sehingga dapat menjawab rumusan masalah dari penelitian ini. Dari hasil Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Menggunakan Rasio Likuiditas Dan Profitabilitas Pada PT. Bank Central Asia Tbk. Periode 2019 – 2023 disampaikan bahwa Rasio likuiditas yang diambil oleh peneliti yaitu Loan to Deposit Ratio (LDR) dan Quick Ratio dimana kedua variabel ini bermanfaat untuk mengetahui sampai sejauh mana bank dapat mencairkan asset nya jika terdapat hutang jangka pendek, jangka menengah maupun jangka Panjang. Rasio profitabilitas mengambil dari 3 rasio yaitu ROA, ROE, dan BOPO variabel ini nantinya untuk memberikan Gambaran kepada para pemegang saham maupun kepada para investor karna jika sesuai dengan peraturan Bank Indonesia maka bank dikatakan Sehat atau sangat baik

References

Alifa Maghfira, “Analisis Rasio Likuiditas dan Rasio Profitabilitas untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada PT. Bank Sumut Kantor Pusat Medan” (Skripsi Sarjana: Ekonomi dan Bisnis Islam:Medan,2019)

Arikunto Suharsimi, Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik, (Jakarta: Rineka Cipta, 2013)

Bank Indonesia, Surat Edaran Bank Indonesia No. 6/23/DPNP 2004.Perihal: Sistem Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum.

Emzir, Metodelogi Penelitian Kualitatif Analisis Data, (Jakarta : PT Rajagrafindo Persada, 2011)

Fernos Jhon, “Analisis Rasio Profitabilitas untuk mengukur Kinerja PT. Bank Pembangunan Daerah Sumatera Barat,” Jurnal Pundi 01, No. 02, 2017

Ghozali, I. (2018). plikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 23. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Herispon, Analisis Laporan Keuangan, (Pekanbaru: Akademi Keuangan, 2018)

Ikatan Akuntansi Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan, (Jakarta:Salemba Empat, 2012)

Julianda,et.all., Metodologi Penelitian Bisnis, Konsep dan Aplikasi (Medan: UMSU Press, 2014)

Jumingan, Analisis Laporan Keuangan, (Jakarta: Bumi Aksarra, 2006)

Kasmir, Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya, (Jakarta:Radja Grafindo Persada, 2009)

Kasmir, Manajemen Perbankan (Jakarta:Radja Grafindo Persada, 2006)

Kasmir, Pengantar Manejemen Keuangan, (Jakarta:Radja Grafindo Persada, 2021)

Kasmir, Analisis Laporan Keuangan, (Depok : Rajawali Pers,2022)

Kuncoro Mudrajad, Metode Kuantitatif Teori dan Aplikasi Untuk Bisnis dan Ekonomi, (Yongyakarta : AMP YKPN, Cetakan Pertama 2001)

M.O Tanor.,H. Sabijono.,dan S.K Walandouw, “Analisis Laporan Keuangan Dalam Masyitah Emi dan Kahar Sarjana Harahap, “Analisis Kinerja Keuangan menggunakan Rasio Likuiditas dan Profitabilitas,”Jakk 1, No. 1, 2018 (e-ISSN:2623-2596)

Pandia Frianto, Manajemen Dana dan Kesehatan Bank,(Jakarta : Rineka Cipta, 2012)

Rasio keuangan, “Wikipedia Ensiklopedia Bebas”. https://id.m.wikipedia.org/wiki/Rasio_finansial

Rudianto, Akuntansi Manajemen, (Jakarta:Erlangga, 2013)

Sa’idi, “Analisis Kinerja Keuangan BRI Syariah Periode 2014-2018 dengan Teknik Dupont System”

Savitri Enni, Konservatisme Akuntansi Cara Pengukuran, Kajian Empiris dan Faktor-Faktor yang mempengaruhinya (Yogyakarta:Pustaka Sahila, 2016)

Subramanyam, Analisis Laporan Keuangan Finansial Statement Analysis,(Jakarta:Salemba Empat, 2017)

Sugiyono, Metodologi Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, (Bandung; Alfabeta,2011)

Sugiyono, Penelitian Kombinasi (Mixed Methode), (Bandung; Alfabeta,2015)

Downloads

Published

2024-09-09

How to Cite

Silmi Dawam Azzuhri, Yufenti Oktafiah, & Eva Mufidah. (2024). ANALISIS KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MENGGUNAKAN RASIO LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT. BANK CENTRAL ASIA TBK. PERIODE 2019 – 2023. JEMBA: JURNAL EKONOMI, MANAJEMEN, BISNIS DAN AKUNTANSI, 3(5), 409–422. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JEMBA/article/view/8567

Issue

Section

Articles