MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP STRES KERJA KARYAWAN

Authors

  • Ruland Willy Jack Sumampouw Program Studi Manajemen, Sekolah Tinggi ilmu Ekonomi Indonesia Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.53625/jirk.v1i9.1528

Keywords:

Motivasi, Kepuasan Kerja, Stress Kerja, Printing

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pengaruh motivasi dan kepuasan kerja terhadap stres kerja karyawan perusahaan printing. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan Printing. jumlah responden sebanyak 103 karyawan sebagai sampel. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, yang di analisis menggunakan koefisien determinasi dengan SPSS (Software Product and Service Solution) Versi 21.00 dengan pengujian hipotesis menggunakan Koefisien Determinasi, Uji T, dan Uji F. Teknik pengumpulan data mengumpulkan metode wawancara langsung kepada karyawan dan menyebarkan kuesioner kepada responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa motivasi berpengaruh positif terhadap stres kerja karyawan. Kepuasan kerja berpengaruh positif terhadap stres kerja karyawan.

References

Ahmed, I., Nawaz, M., Iqbal, N., Ali, I., Shaukat, z., dan Usman, A. (2010), Effects of Motivational Factors on Employees Job Satisfaction a Case Study of University of the Punjab, Pakistan. Pakistan. Ccsenet.org/IJBM, Vol 5, No 3.

Idrees, Z. Xinping, X., Shafi, K., Hua, L., dan Nazeer, A. (2015), Effect of Salary, Training and Motivation on Job Performance of Employees. China. Open Science 3(2): 55- 58.

Lumi, R., Saerang, D. P. E.; Tielung, M. V. J. (2015), The Influence of Work Stress and Motivation on Job Performance (Case Study at Kantor Sekretariat Minahasa Selatan). Indonesia. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, Volume 15 No. 05.

Mathis, R. dan Jackson, J. (2011), Human Resources Management. 13th Edition, USA: South-Western Cengage Learning

Harrisma, W., & Witjaksono, A. D. (2013). Pengaruh Stres Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Melalui Kepuasan Kerja. Jurnal Ilmu Manajemen, 1(2), 650–662

Siagian, Sondang P.. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta. Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu. (2013).Manajemen Sumber Daya Manusia. (Jakarta: PT. Bumi Aksara. Hal 150

Robbins, S. P. dan Judge, T. A. (2015), Organizational Behavior, 14th ed. New Jersey: Pearson Education, Inc.

Beehr, T, A. (2014). Psychological Stress in The Workplace (Psychology Revivals). New York: Routledge. Ebook : Pearson.

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2017). Sumber Daya Manusia perusahaan. Remaja Rosdakarya: Bandung.

Luthans, Fred. (2011). Organizational Behavior : An Evidence-Based Approach New York : Mc Graw-Hill.

Gujarati.(2011). Strategi Jitu Memilih Metode Statistik Penelitian statistic penelitian dengan SPSS. Jakarta:Penerbit Andi Yogyakarta

Ghozali, Imam.(2015). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Semarang : Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Bahri, S., & Chairatun Nisa, Y. (2017). Pengaruh Pengembangan Karir Dan Motivasi Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 18(1), 9–15.

Mansoor, M., Fida, S., Nasir, S., & Ahmad, Z.(2011). The Impact of Job Stress on Employee Job Satisfacti on A Study on Telecommunication Sector of Pakistan. Journal of Business Studies Quarterly. 2, 3. 50-56

Downloads

Published

2022-02-22

Issue

Section

Articles