POLA KOMUNIKASI KANTOR URUSAN AGAMA (KUA) DALAM MENSOSIALISASIKAN DAMPAK PERNIKAHAN USIA DINI DI KECAMATAN SIDIKALANG KABUPATEN DAIRI

Authors

  • Istiqomah Kaloko Fakultas Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muhammad Husni Ritonga Fakultas Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Hasan Sazali Fakultas Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Keywords:

Komunikasi, Pola Komunikasi, Sosialisasi, Pernikahan Dini

Abstract

Penelitian ini berjudul “pola komunikasi Kantor Urusan Agama (KUA) dalam mensosialisasikan dampak pernikahan usia dini di Kecamatan Sidikalang Kabupaten Dairi”. Tujuan dari penelitian ini yakni untuk mengetahui pola komunikasi Kantor Urusan Agama (KUA) dalam mensosialisakan dampak pernikahan usia dini serta mengetahui efektifitas komunikasi yang dilakukan Kantor Urusan Agama (KUA) dalam meminimalisir pernikahan dini di kecamatan Sidikalang kabupaten Dairi. Teori yang digunakan pada penelitian ini yaitu teori SOR (Stimulus, Organism, Respon) yang dikemukakan oleh Hovland. Subjek dalam penelitian ini adalah Kepala Kantor Urusan Agama, Penghulu yang tehubung langsung dengan calon pengantin, staf kepegawaian Pengadilan Agama Sidikalang, tokoh masyarakat, serta 4 orang yang terhubung langsung dengan sosialisasi yang dilakukan oleh KUA Sidikalang. Metode pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini yakni metode kualitatif yang bersifat deskriptif dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Dari hasil penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa Kantor Urusan Agama Sidikalang melakukan sosialisasi dengan dua pola komunikasi yakni dengan pola komunikasi interpersonal dan komunikasi publik. Sosialisasi yang dilakukan oleh KUA Sidikalang terlihat efektif meskipun masih ada beberapa hal yang harus tetap diperbaiki

References

Hasanah, H. (2017). Teknik-Teknik Observasi (Sebuah Alternatif Metode Pengumpulan Data Kualitatif Ilmu-ilmu Sosial). At-Taqaddum, 8(1), 21. https://doi.org/10.21580/at.v8i1.1163

Karyaningsih, R. P. D. (2018). Ilmu komunikasi. In Bandung Rosdakarya (1st ed.). Samudra Biru.

Khasanah, N. (2017). Pernikahan Dini: Masalah dan Problematikanya. r-ruzz Media.

Kiwe, L. (2017). Mencegah Pernikahan Dini. Ar-ruzz Media.

Kriyantono, R. (2006). Teknik Praktis Riset Komunikasi. Kencana Pramedia.

Kurdi, F. (2016). Pernikahan di Bawah Umur Perspektif Maqashid Al- Qur’an. Jurnal Hukum Islam, Vol. 14 No(1), 65–92. e-journal.stain-pekalongan.ac.id/index.php/jh

Kurniawan, N. dan. (2017). Kajian Tentang Efektivitas Pesan Dalam Komunikasi. Jurnal Komunikasi Hasil Pemikiran Dan Penelitian, 3(1), 90–95. https://journal.uniga.ac.id/index.php/JK/article/view/253

Kurniawati, A. (2019). Pola Komunikasi Antara Musik Jazz Dengan Masyarakat Desa Pada Penyelenggaraan Ngayogjazz 2015 Sebagai Bentuk Pengenalan Musik Jazz di Desa Pandowoharjo.

Kusnanda, A. (2021). Pola Komunikasi Pegawai Apotek Kimia Farma Rosarum Cindo Palembang Dalam Meningkatkan Kepuasan Pelanggan. http://repository.radenfatah.ac.id/10578/

Lahutung, Sambiran, dan P. (2021). Efektivitas Program Pajak Online Terpadu (Ponter) Dalam Rangka Inovasi Pelayanan Publik. Jurnal Governance, 1, No.2.

Mar’at. (1981). Sikap Manusia: Perubahan Serta Pengukurannya. Ghalia Indonesia.

Mardatila, A. (2020, May 11). Mengenal Tujuan Sosialisasi, Jenis dan Penjelasannya Menurut Para Ahli. Merdeka.Com. https://www.merdeka.com/sumut/tujuan-sosialisasi-jenis-pengertian-menurut-para-ahli-dan-medianya-kln.html

Mubasyaroh. (2016). Analisis Faktor Pernikahan Dini dan Dampaknya Bagi Pelakunya. Pemikiran Hukum Dan Hukum Islam.

Mulyana, D. (2008). Ilmu Komunikasi: Suatu Pengantar. Remaja Rosdakarya.

Notoatmojo, S. (2003). Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta.

Nunung, E. dan. (2020). Analisis Dampak Pernikahan Dini Terhadap Psikologi Remaja. Pekerja Sosial.

Nurhadi, Z. F. (2017). Teori Komunikasi Kontemporer (1st ed.). Kencana.

Nurudin. (2004). Sistem Komunikasi Indonesia. Rajagrafindo Persada.

Putri, K. (2017). Teori Komunikasi. Nerbitinbuku.com.

Salim, H. dan. (2019). Penelitian Pendidikan: Metode, Pendekatan dan Jenis. Kencana.

Subadi, T. (2008). Sosiologi. BP-FKIP UMS.

Yunianto, C. (2018). Pernikahan Dini Dalam Perspektif Hukum Perkawinan. Nusamedia.

Yusliansyah. (2014). Peranan sosialisasi berlalu lintas dalam meningkatkan ketertiban pengemudi sepeda motor di kalangan pelajar di Samarinda. EJournal Ilmu Komunikasi, 2(1), 401–418. http://ejournal.ilkom.fisip-unmul.ac.id/site/wp-content/uploads/2014/03/E-Journal Yusli (03-03-14-08-11-21).pdf

Zulfikar. (2013). Pola Jaringan Komunikasi Kelompok Dalam Menumbuhkan Solidaritas Aksi Unjuk Rasa Mahasiswa Di Kota Makassar. 1–148. https://doi.org/10.1190/segam2013-0137.1

Downloads

Published

2023-10-18

How to Cite

Istiqomah Kaloko, Muhammad Husni Ritonga, & Hasan Sazali. (2023). POLA KOMUNIKASI KANTOR URUSAN AGAMA (KUA) DALAM MENSOSIALISASIKAN DAMPAK PERNIKAHAN USIA DINI DI KECAMATAN SIDIKALANG KABUPATEN DAIRI. JISOS: JURNAL ILMU SOSIAL, 2(9), 1949–1956. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JISOS/article/view/6643

Issue

Section

Articles