KOMPARASI PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA DAN K-13DI SMA ABDUSSALAM

Authors

  • Anwar Anwar Mahasiswa pasca sarjana IAIN pontianak
  • Sukino Sukino Dosen pasca sarjana IAIN pontianak
  • Erwin Erwin Dosen pasca sarjana IAIN pontianak

DOI:

https://doi.org/10.53625/jpdsh.v2i1.4101

Keywords:

Penerapan kurikulum merdekadan k-13 di sma abdussalam

Abstract

Kurikulum merupakan sebuah rujukan untuk menentukan kemana arah tujuan pendidikan akan kita capai. Pada saat mewabahnya virus pandemic covid -19 telah mendorong seluruh dunia untuk mulai belajar dengan caranya sendiri melalui teknologi menggunakan metode pembelajaran jarak jauh atau PJJ dalam jaringan atau sistem online. Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia telah mengambil langkah dengan membuat kurikulum yang dianggap cocok diterapkan di masa wabah pandemi COVID-19 saat ini. Yaitu dengan diterapkanya kurikulum merdeka, padahal sebelum pandemi terjadi K-13 merupakan kurikulum yang  dijadikan kurikulum utama disetiap satuan pendidikan, namun setelah kementrian pendidikan menggagas sekolah penggerak yang dibina khusus maka muncullah kurikulum merdeka belajar. Namun kenyataanya sampai saat ini masih banyak sekolah yang belum mampu dan belum memahami bagai mana cara penerapan merdeka belajar tersebut. Walaupun pada dasarnya Kurikulummerdeka tidak terlalu jauh berdeda dengan kurikulum sebelumnya yaitu tetap menekankan pada pencapaian kompetensi sikap, pengetahuan, dan keterampilan untuk pelaksanaan pembelajaran. Namun hal ini juga harus menjadi sebuah kajian khusus oleh pemerintah selaku pemangku kebijakan dalam pelaksanaan pendidikan supaya kurikulum merdeka belajar tersbut dapat diterapkan guna menyempurnakan K-13 agar tidah hanya menjadi sebuah program yang dipaksakan pada satuan pendidikan.Dalam penelitian ini penulis akan membahas pola perbedaan penerapan kurikulum merdeka belajar dan K-13 agar nantinya para guru sudah tidak kesulitan lagi membedakan penerapan menerapkan kurikulum merdeka dan K-13.

References

Hamonangan,AlexanderSimamora,andI.KomangSudarma.2017.“AnalisisPerangkatPembelajaranK-13DiSekolahDasar.”JournalofEducationTechnology1(2):149.doi:10.23887/jet.v1i2.11777.

Indarta, Yose, Nizwardi Jalinus, Agariadne Dwinggo Samala, Afif Rahman Riyanda, and Novi Hendri Adi.2022.“RelevansiKurikulumMerdekaBelajarDenganModelPembelajaranAbad21DalamPerkembanganEra Society5 . 0.” Edukatif: JurnalIlmuPendidikan4(2):3011–24.

Maladerita, Wiwik, Vini Wella Septiana, Nurhizrah Gistituati, and Alwen Betri. 2021. “Peran Guru DalamMenerapkan K-13 Di Sekolah Dasar.” Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan 3(6):4771–76. doi:10.31004/edukatif.v3i6.1507.

Marisa, Mira. 2021. “Inovasi Kurikulum ‘Merdeka Belajar’ Di Era Society 5.0.” Santhet: (Jurnal Sejarah,PendidiikanDan Humaniora) 5(1):72.doi:10.36526/js.v3i2.e-ISSN.

Nurcahyo, L. 2020. “Pendekatan Konsep Merdeka Belajar Dalam Pembelajaran Seni Rupa Di Era Industri4.0.”Seminar NasionalSeniDan Desain…143–50.

Astiningtyas,Anna.2018.“KesiapanGuruSekolahDasarDalamPelaksanaanPembelajaranTematikIntegratifPadaK-13.”Primary:JurnalPendidikanGuruSekolahDasar7(1):60.doi:10.33578/jpfkip.v7i1.5340.

Budiwati,Neti,Dkk.2013.“TantanganProfesionalismeDanKesiapanGuruMengimplementasikanK-13.” Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan 92–100. doi: 10.1190/segam2013-0137.1.

Ruhaliah, Yayat Sudaryat, Retty Isnendes, and Dian Hendrayana. 2020. “Pelatihan Penyusunan PerangkatPembelajaran ‘Merdeka Belajar’ Bagi Guru Bahasa Sunda Di Kota Sukabumi.”Dimasatra: JurnalPengabdianKepadaMasyarakat 1(1):42–55.

Saleh,Meylan.2020.“‘MerdekaBelajarDiTengahPandemiCovid-19.’”ProsidingSeminarNasionalHardiknas1:51–56.

Syafi’i,FahrianFirdaus.2021.“MerdekaBelajar:SekolahPenggerak.”ProsidingSeminar.

Wiyogo,Andri.2020.“DampakK-13TerhadapGuruDanSiswa.”JurnalPendidikanTambusai

(1):1–9.

Downloads

Published

2022-11-25

How to Cite

Anwar, A., Sukino, S., & Erwin, E. (2022). KOMPARASI PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA DAN K-13DI SMA ABDUSSALAM. Jurnal Pendidikan Dasar Dan Sosial Humaniora, 2(1), 83–96. https://doi.org/10.53625/jpdsh.v2i1.4101

Issue

Section

Articles