Pendampingan UMKM Dusun Undrus melalui Pembinaaan, Kampanye Bahaya Riba dan Literasi Keuangan Syariah

Authors

  • Nur Jamaludin STES Islamic Village
  • Sunardi Sunardi STES Islamic Village
  • Didi Suardi STES Islamic Village

Abstract

Covid-19 telah memberikan dampak buruk bagi UMKM khususnya di Dusun Undrus Desa Cijentera Tangerang. Kondisi ini dimanfaatkan oleh rentenir untuk menjerat mereka yang kesusahan dengan pinjaman yang bunganya berlipat ganda. Karena itu, tujuan PKM ini adalah membangun kesadaran pelaku Usaha UMKM untuk memahami bahaya riba, khsususnya dari jeratan rentenir dan juga memberikan pemahaman akan praktik bisnis yang sesuai dengan prinsip ekonomi Syariah. Hasilnya: Pelaku UMKM dapat memahami riba dan juga praktik bisnis Syariah

References

Ghufron, Muhammad Ali Akbar & Moh. Idil. "Sinkronisasi Ekonomi Pancasila dan Ekonomi Islam." Jurnal Masharif al-Syariah: Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah 4, no. 1 (2019): 35-48.

Jamaludin, Nur. "Implementasi Ekonomi Syariah dalam Bingkai Ekonomi Pancasila." Zhafir: Journal of Islamic Economics, Finance, and Banking 2, no. 1 (2020): 57-67.

Rojiq, Abdul, interview by Nur Jamaludin. Sejarah Kampung Undrus Tangerang, (Agustus 11, 2020).

Sitepu, A. "Fenomena Rentenir: Studi Eksploratori di Kabupaten Bekasi dan Sekitarnya." Sosio Konsepsia: Jurnal Penelitian dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial 10, no. 1 (Desember 2020): 55-73.

Syahrial. "Dampak Covid-19 terhadap Tenaga Kerjadi Indonesia." Jurnal Ners 4, no. 2 (2020): 21-19.

Wiyani, Novan Ardy. "Manajemen Praktikum Kepemimpinan Dan Renstra." Edited by 1-18. Dimasejati 1, no. 1 (2020).

Yasin, MN. "Progresifitas Formulasi Hukum Ekonomi Syariah Di Indonesia." Journal de Jure 6, no. 2 (Desember 2014): 1017-116.

Downloads

Published

2022-03-26

How to Cite

Jamaludin, N., Sunardi, S., & Suardi, D. (2022). Pendampingan UMKM Dusun Undrus melalui Pembinaaan, Kampanye Bahaya Riba dan Literasi Keuangan Syariah. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 1(3), 409–416. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JPM/article/view/1429

Issue

Section

Articles