PENYULUHAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. PUSKESMAS SEI TATAS KECAMATAN PULAU PETAK KABUPATEN KAPUAS KALIMANTAN TENGAH

Authors

  • Ika Feni Ernawati Institut Ilmu Kesehatan Strada Indonesia Kediri
  • Ratna Wardani Institut Ilmu Kesehatan Strada Indonesia Kediri
  • Indasah Indasah Institut Ilmu Kesehatan Strada Indonesia Kediri
  • Noorika Kumalasari Puskesmas Sei Tatas Kapuas Kalimantan Tengah

Keywords:

Ibu Hamil, UPT. PUSKESMAS SEI, Diagram Fishbone

Abstract

Pengabdian masyarakat ini mengkaji tentang pelaksanaan kelas ibu hamil di Puskesmas. Tujuan pengabdian masyarakat ini yaitu menganalisa faktor-faktor yang menjadi penyebab belum optimalnya pelaksanaan kelas ibu hamil. Tujuan khusus pengabdian masyarakat ini yaitu menentukan prioritas penyelesaian masalah berdasarkan identifikasi masalah yang ditemukan dilapangan dengan melakukan perencanaan, monitoring dan evaluasi yang menyebabkan belum optimalnya pelaksanaan kelas ibu hamil menggunakan diagram fishbone, analisis USG dan analisis SWOT.

References

Ardiandi,W.,Lapau, B., & Devri, O. (2018). Factor yang memengaruhi pemanfaatan kelas ibu hamil tahun 2018. Jurnal Photon, 9(1), 1-8. Retrieved from

http://ejurnal.umri.ac.id/index.php/Photon/article/view/1057/612

Azwar. (2005). Sikap manusia teori dan pengukurannya, edisi ke 2.jakarta; pustaka pelajar.

Budiman, & Riyanto,A. (2013). Kapita selekta kuesioner pengetahuan dan sikap dalam penelitian kesehatan. Jakarta: selemba medika.

Bwalya,B.C., Sitia., D., Babaoo, K. S., & zulu, J. M. (2018). Xperiences of antenatal care among pregnant adolescents at kayama and metero clinis in lusaka district,Zambia. Reproductive Health, 15(1), 1-8. https://doi.org/10.1186/s12978-018-0565-9

Clavagnier, I. (2012). Antenatal care. Revue de L’infirmie’ere, (185), 45-46. https://doi.org/10.5005/jp/books/12558-8

Deamriyenti, & hartati,s. (2019). Factor yang berhubungan dengan keikutsertaan ibu hamil dalam kelas ibu hamil. Jurnal photon, 9(2), 114-122.

Diah Atmarina Yuliani, Ikhwan Mukminah, & Isnaeni Rofiqoch. (2022). EDUKASI DETEKSI DINI DAN MANAJEMEN AWAL KEGWATDARURATAN MATERNAL DI RANTING AISYIYAH TANJUNG PURWOKERTO SELATAN. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 1(5), 719–722.

Emiyanti, rahfiludin, M. Z., & minarni, S. (2017). Analisis factor-faktor yang yang berhubungan dengan keikutsertaan kelas ibu hamil januari-juli tahun 2017.

Jurnal kesehatan masarakat (me-journal), 5(4), 801-811.

Fibriana, A. &. Azinar, M. (2016). Model kelas ibu hamil untuk pemetaan resiko kehamilan dan pencegahankomplikasi persalinan. Jurnal abdimas, 20(1), 11-18.

Friedman, M. . (2010). Buku ajar keperawatan keluarga: riset, teori dan praktek. Jakarta:EGC

Kamali, S., ahmadin, L., khajouei, R., & bahaadinbeigy, K. (2018). Health Information needs of pregnant women: information sources, motives and barriers. Health information and libraries journal, 35(1), 24-37, https://doi.org/10.1111/hir.12200

kemenkes RI. (2015). Pedoman pelaksanaan kel ibu hamil. Kemenkes RI, 21(3), 433-439. https://doi.org/10.5056/jnm14109

Lucia, S., purwandari,A., & pesak, E. (2015). Pengaruh pelaksanaan kelas ibu hamil Terhadap pengetahuan tentang persiapan persalinan. Jurnal ilmiah bidan, 3(1),61-65

Luh Putu Sri Yuliastuti, & I Made Widiarta. (2022). PENYULUHAN ANEMIA DAN PEMERIKSAAN HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL TRIMESTER I DI WILAYAH KERJA UPT PUSKESMAS LABUHAN SUMBAWA. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 1(3), 349–354.

Manuaba, I. B. (2010). Ilmu kebidanan, penyakit kandungan dan kb untuk pendidikan bidan edisi 2. Jakarta: EGC Hamil sebagai upaya pengetahuan ibu, keluarga dan keder dalam deteksi dini resiko tinggi ibu hamil di wilayah kerja puskesmas sambeng

Ningsih, D. A., Nurhasanah, I., & Rahmayati, N. (2021). Asuhan Kebidanan Ibu Hamil Dengan Resiko Sangat Tinggi (Usia Terlalu Tua, Banyak Anak, Riwayat Abortus, Dan Riwayat Asma). Mahakarya Citra Utama. https://mahakarya.academy/2021/10/26/asuhan-kebidanan-ibu-hamil-dengan-resiko-sangat-tinggi-usia-terlalu-tua-banyak-anak-riwayat-abortus-dan-riwayat-asma/

Ningsih, D. A., Romlah, S., & Kholifah, U. N. (2022). Improving Health Information Of Pregnant Mothers With The Islamic Family Approach Through The Recognition Of Anemia Signs. Community Service Journal of Indonesia, 4(1), 1–7.

Kabupaten lamongan. Care : jurnal ilmiah ilmu kesehatan, 7(1), 37, https://doi.org//10.33366/jc.v7il.1084

Notoadmojo, S. (2012). Promosi kesehatan dan ilmu perilaku. Jakarta: rineka CIpta.

Notoatmodjo, Sukidjo. Pengantar Ilmu Perilaku. FKM UI, Jakarta. 1985

Prawirohadjo.(2011). Ilmu kebidanan. Jakarta: yayasan bina pustaka.

Profil Puskesmas Sei Tatas Kecamatan Pulau Petak Kabupaten Kapuas Kalimantan Tengah 2021

Purwandi, S., hastuti, p., & zuhriatun, F. (2013). Evaluasi proses pelaksanaan kelas ibu hamil di kabupaten banyumas. Jurnal kebidanan, 2(4), 2011-2014.

Rahmawati. E. B. S., kuntoro, R., & trijanto,B. (2018).keikutsertaan kelas ibu hamil berpengaruh terhadappengetahuan dan sikap ibu dalam praktek inisiasi menyusu dini. Majalah obstetri & ginekologi, 24(1), 8. https://doi.org/10.20473/mog.v24i12016.8-12

Retnowati, Y., & Sulidah (2018). Analisis motivasi ibu hamil dalam mengikuti kelas ibu hamil di daerah pesisir wilayah kerja puskesmas pantai amal kota tarakan. Journal of borneo holistic health, 1 (20, 217-229.

Saefudddin, A, B., & All, a. (2015). Panduan Praktis Pelayanan Kesehatan maternal dan neonatal. Jurnal Kesehatan andalas, 4 (1), 1-9.

Sasnitari, N. N., supliyani, E., Rosaria, Y. W., & Puspitasari, D. A. (2017). Hubungan keikutsertaan ibu dalam kelas ibu hamil dengan pengetahuan dan sikap terhadap tanda bahaya dalam kehamilan di kota Bogor. Jurnal kesehatan reproduksi, 8 (2), 175-185. https://doi.org/10.22435/kespro.v8i2.6424.175-185

SDKI. (2017). Survey demografi dan kesehatan Indonesia. In Survei demografi dan kesehatan Indonesia. https:/doi.org/0910383107 [PII]R10.1073/PNAS.0910383107

Shortell SM, Kaluzny, AD, Essentials of healthcare manajement, 1997, Philipines : Delmar Publisher.

Sulaeman, ES, Manajemen kesehatan, Teori dan praktik di puskesmas, ed 2, 2011, Yogyakarta : Gadjah mada University Press.

Supriyanto dan Damayanti. 2007. Perencanaan dan evaluasi. Surabaya : Airlangga university Press.

Widiar, R. P ., deliana S. M .,& uniska. A ., K. (2018). The effektifenes of preganacy training clas towarts the chilbrirth preparation in kendal regency. Public health prespective journal, 3(1).

World health organization (WHO). (2017). World health statistic. WHO publications.

Yuwono, sr. 2008. Penggunaan interpersonal skils dalam problem

Solving cycles sebagai upaya peningkatan efektifitas. Tim penerapan riset operasional di RSU dr. soetomo Surabaya, disertai.surabaya : universitas airlangga.

Downloads

Published

2022-08-27

How to Cite

Ika Feni Ernawati, Ratna Wardani, Indasah, I., & Noorika Kumalasari. (2022). PENYULUHAN KELAS IBU HAMIL DI UPT. PUSKESMAS SEI TATAS KECAMATAN PULAU PETAK KABUPATEN KAPUAS KALIMANTAN TENGAH. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 1(8), 1557–1568. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JPM/article/view/3376

Issue

Section

Articles