HIDUP SEHAT DI MASA PANDEMI UNTUK MEMBANGUN KESADARAN DENGAN SOSIALISASI EDUKATIF, AKTIF, DAN KREATIF DI DESA CIRULUK KECAMATAN KALIJATI KABUPATEN SUBANG

Authors

  • D. Yaceu Priyatna Universitas Subanng
  • Aena Naedi Gustriana Universitas Subanng
  • Rosmiati Rosmiati Universitas Subanng

Keywords:

Pandemi, Pencegahan, Pembahasan.

Abstract

Bermula dari kota Wuhan tepatnya di Tiongkok, virus jenis baru ini telah menyebar ke berbagai belahan negara di dunia yang menyebabkan timbulnya penyakit coronavirus disease 2019 atau yang disebut juga dengan COVID-19. Tentunya, kondisi ini tidak boleh dianggap remeh dan dibiarkan begitu saja. World Health Organization (WHO) pun juga sudah menetapkan pandemi COVID-19 sejak 11 Maret 2020 yang lalu. Pandemi sendiri merupakan sebuah epidemi yang telah menyebar ke berbagai benua dan negara, umumnya menyerang banyak orang. Sementara epidemi sendiri adalah sebuah istilah yang telah digunakan untuk mengetahui peningkatan jumlah kasus penyakit secara tiba-tiba pada suatu populasi area tertentu. Pasalnya, istilah pandemi tidak digunakan untuk menunjukkan tingginya tingkat suatu penyakit, melainkan hanya memperlihatkan tingkat penyebarannya saja. Perlu diketahui, dalam kasus pandemi COVID-19 ini menjadi yang pertama dan disebabkan oleh virus corona yang telah ada sejak akhir tahun lalu.

References

Istiatin (2021), SOSIALISASI DAN EDUKASI PROGRAM PENANGANAN DAN PENCEGAHAN PENYEBARAN COVID-19 GUNA MEREDAM KEPANIKAN SOSIAL DI WILAYAH DESA GENTAN. Jurnal BUDIMAS (ISSN: 2715-8926) Vol. 03, No. 02, 2021

https://infeksiemerging.kemkes.go.id/uncategorized/qna-pertanyaan-dan-jawaban-terkait-covid-19

http://staffnew.uny.ac.id/upload/132308488/pengabdian/6fieldtrip.pdf

Downloads

Published

2023-02-15

How to Cite

D. Yaceu Priyatna, Aena Naedi Gustriana, & Rosmiati Rosmiati. (2023). HIDUP SEHAT DI MASA PANDEMI UNTUK MEMBANGUN KESADARAN DENGAN SOSIALISASI EDUKATIF, AKTIF, DAN KREATIF DI DESA CIRULUK KECAMATAN KALIJATI KABUPATEN SUBANG. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 2(2), 487–492. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JPM/article/view/5077

Issue

Section

Articles