Implementasi Program Penghijauan untuk Peningkatan Kualitas Lingkungan yang lebih hijau dan sejuk di SMK Negeri Luyo Sulawesi Barat

Authors

  • M. Sahib Saleh Universitas Negeri Makassar
  • Muhammad Syahrul Saleh Universitas Negeri Makassar
  • Ilham Kamaruddin Fakultal Ilmu Keolahragaan, Universitas Negeri Makassar
  • Muh Adnan Hudain Universitas Negeri Makassar
  • Ahmad Adil Universitas Negeri Makassar
  • Ahmad Rum Bismar Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Makassar

Keywords:

Penghijauan,Mangrove, Lingkungan

Abstract

Program penghijauan ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas lingkungan yang lebih hijau dan sejuk. Melalui implementasi program penghijauan, para mahasiswa tidak hanya berupaya menciptakan lingkungan yang lebih hijau dan sejuk tetapi juga berkontribusi pada peningkatan kualitas pendidikan dan kehidupan di sekitar SMK Negeri Luyo. Langkah-langkah metode kegiatan ini didasarkan pada prinsip-prinsip ilmiah dan pedagogi untuk memastikan keberhasilan program dengan dampak maksimal. metode kegiatan yang diterapkan: 1) Analisis Kebutuhan dan Potensi Lingkungan, 2) Perencanaan Program Penghijauan, 3) Keterlibatan Masyarakat, 4) Penanaman Pohon Mangrove, dan 5) Kegiatan Sosialisasi dan Edukasi. Hasil dari kegiatan ini tidak hanya memberikan kontribusi yang signifikan terhadap pelestarian lingkungan, tetapi juga menjadi peluang berharga untuk memperdalam pengetahuan tentang konservasi lingkungan.  program penghijauan dengan sukses. Kegiatan ini selain menciptakan perubahan fisik, seperti peningkatan vegetasi, tetapi juga memberikan dampak positif secara psikologis dengan meningkatkan kesadaran lingkungan di kalangan siswa dan masyarakat setempat

References

Dokument Data Administrasi SMK Negeri Luyo. Tahun Ajaran 2022/2023. Polewali Mandar. UPT PPL. 2022. Panduan Program Pengalaman Lapangan (PPL). Universitas Negeri Makassar

Hasugian, A. H., Pratiwi, A. D., Manurung, A. D., Saragih, H. P. E., & Rahmawati, R. (2023). Peran Mahasiswa KKN dalam Bidang Pendidikan di Desa Bahjoga Utara Utara. MODELING: Jurnal Program Studi PGMI, 10(2), 60-69.

Kusumastuti, N. W., Ihsanudin, A. J. F., Haryanto, R., WP, N. S., & Himawan, R. (2023). Meningkatkan Peran Warga di Tengah Pandemi Covid-19 dengan Melalui Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Inisiasi Kader Gotong Royong. Jurnal Puruhita, 5(1), 21-28.

Laia, B. (2022). Sosialisasi dampak kegiatan kuliah kerja nyata di desa (studi: Desa Sirofi). Haga: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 74-84.

Nasrullah, Y. M., Wakila, Y. F., Surahman, Y. T. L., Miksalmina, Y., & Dhiyauddin, F. M. (2022). Peran literasi teknologi informasi dan komunikasi pada program kuliah kerja nyata di masa pandemi covid-19. JPM: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 7-19.

Muniarty, P., Wulandari, W., Pratiwi, A., & Rimawan, M. (2022). Pengabdian Kepada Masyarakat Melalui Kuliah Kerja Nyata Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bima. JE (Journal of Empowerment), 2(2), 172-182.

Syardiansah, S. (2019). Peranan Kuliah Kerja Nyata Sebagai Bagian dari Pengembangan Kompetensi Mahasiswa: Studi Kasus Mahasiswa Universitas Samudra KKN Tahun 2017. JIM UPB (Jurnal Ilmiah Manajemen Universitas Putera Batam), 7(1), 57-68.

Ramadhanty, D. F., Primastuti, M. R., Putri, M. S., Arsyi, N. S., Wirawan, I. N. A., Salma, S. D., ... & Himawanto, D. A. (2022). Peran Kuliah Kerja Nyata sebagai Wujud Pengabdian Masyarakat pada Kegiatan Program Kampung Iklim (ProKlim) di Kelurahan Gajahan, Kota Surakarta, Jawa Tengah (Studi Kasus KKN UNS Kelurahan Gajahan Surakarta 2022). Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 2(3), 927-936.

Downloads

Published

2023-11-24

How to Cite

Saleh, M. S., Saleh, M. S., Kamaruddin, I., Hudain, M. A. ., Ahmad Adil, & Ahmad Rum Bismar. (2023). Implementasi Program Penghijauan untuk Peningkatan Kualitas Lingkungan yang lebih hijau dan sejuk di SMK Negeri Luyo Sulawesi Barat. JURNAL PENGABDIAN MANDIRI, 2(11), 2347–2352. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JPM/article/view/6822

Issue

Section

Articles