EFEKTIVITAS REDUKSI TOTAL BAKTERI PADA EDAMAME (GLYCIN MAX (L) MERILL) HASIL PENGOLAHAN MINIMAL DENGAN OZON

Authors

  • Silvia Oktavia Yudiastuti Politeknik Negeri Jember
  • Rizza Wijaya Teknik Pertanian, Teknologi Pertanian, Politeknik Negeri Jember
  • Marcello Syahputra Teknik Pertanian, Teknologi Pertanian, Politeknik Negeri Jember

DOI:

https://doi.org/10.53625/juremi.v2i3.3311

Abstract

Kabupaten Jember merupakan salah satu penghasil edamame terbesar di Jawa Timur. Hal ini membuat Kabupaten Jember memiliki peluang besar untuk dapat melakukan penanganan pasca panen dalam rangka peningkatan nilai jual dan produktivitas tanaman edamame. Secara umum penanganan pasca panen yang sering dilakukan adalah proses pencucian menggunakan air keran atau klorin. Namun, sebagian besar pestisida kimia tidak dapat terurai dan akan bertahan di dalam tubuh. Menurut FDA (Food and Drug Administration) pada tahun 2001 menyetujui bahwa penggunaan ozon dalam bidang pertanian dapat digunakan sebagai antimikroba pada proses pengolahan makanan dan penyimpanan makanan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengolahan minimal dengan ozon terhadap reduksi total bakteri pada edamame. Berdasrkan hasil uji mikrobiologi semakin lama waktu kontak ozon dan waktu ozonasi dapat menurunkan jumlah mikroba yang terkandung pada edamame. Namun, jumlah mikroba masih lebih tinggi dibandingkan standar yang ditentukan. Jumlah mikroba yang tumbuh paling rendah 4,10x103 cfu/mg. Sedangkan jumlah mikroba yang tumbuh paling tinggi yaitu 1,07 x 104 cfu/mg. Hasil uji Duncan dengan taraf 5% menunjukkan bahwa adanya perbedaan dari setiap perlakuan yang mempengaruhi. Hal tersebut terjadi karena perbedaan perlakuan waktu yang digunakan proses pengolahan minimal

References

Azizah, A., & Soesetyaningsih, E. (2020). Akurasi Perhitungan Bakteri pada Daging Sapi Menggunakan Metode Hitung Cawan. Berkala Sainstek, 8(3), 75. https://doi.org/10.19184/bst.v8i3.16828

Bakri, A., Suryaningsih, W., Hariono, B., & Hartatik, S. (2018). Perbaikan Kualitas dan Dekontaminasi Mikroba Kedelai Edamame Dengan Teknik Ozonated Water. Jurnal Ilmiah Inovasi, 18(1). https://doi.org/10.25047/jii.v18i1.919

Barus, J. G., Santosa, P. E., & Septinova, D. (2013). Pengaruh Lama Perendaman Dengan Menggunakan Larutan Daun Salam (Szygium Polyanthum) Sebagai Pengawet Terhadap Total Plate Count Dan Salmonella Daging Broiler. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Farizha, K. M., Legowo, A. M., & Pratama, Y. (2021). Artikel Review : Aplikasi Teknologi Ozon Pada Bahan Pangan. 5(1), 27–29.

Hadi, S. (2016). Penyebab Melemahnya Respons Petani terhadap Usahatani Kedelai di Kabupaten Jember. 355–363.

Haifan, M. (2017). Review Kajian Aplikasi Teknologi Ozon untuk Penanganan Buah , Sayuran dan Hasil Perikanan. Jurnal IPTEK, 1(1), 15–21.

Kementan. (2017). Program peningkatan. 3, 1–13.

Kusumaningrum, D. G. (2021). Pengaruh Lama Pemaparan Ozon Terhadap Kualitas Mikrobiologi dan Kandungan Nutrisi Susu Kambing Peranakan Ettawa. Jurnal Aplikasi Teknologi Pangan, 10(1), 189–193. https://doi.org/10.17728/jatp.7252

Robert Molenaar. (2020). Panen dan pascapanen padi, jadung dan kedelai. Jurnal Eugenia, 26(1), 17–28.

Trombete, F. M., Freitas-Silva, O., Saldanha, T., Venâncio, A. A., & Fraga, M. E. (2016). Ozone against mycotoxins and pesticide residues in food: Current applications and perspectives. International Food Research Journal, 23(6), 2545–2556.

Wati, R. Y. (2018). Pengaruh Pemanasan Media PCA Berulang Terhadap Uji TPC di Laboratorium Mikrobiologi Teknologi Hasil Pertanian Unand. Jurnal TEMAPELA, 1(2), 44–47. https://doi.org/10.25077/temapela.1.2.44-47.2018

Wibowo, Y., Amilia, W., & Karismasari, D. R. (2020). MANAJEMEN RISIKO KEHILANGAN PANEN EDAMAME (Glycine max (L) Merr.) DI PT. MITRATANI DUA TUJUH, JEMBER. Jurnal Agroteknologi, 14(02), 165. https://doi.org/10.19184/j-agt.v14i02.21448

Yunita, M., Hendrawan, Y., & Yulianingsih, R. (2015). Quantitative Analysis of Food Microbiology in Flight (Aerofood ACS) Garuda Indonesia Based on the TPC (Total Plate Count) with the Pour Plate Method. Jurnal Keteknikan Pertanian Tropis Dan Biosistem, 3(3), 237–248.

Zuniana, Q., & Hawa, T. A. (2020). Supply Chain Analysis Of Edamame As The Leading Soybeans In Jember. Jurnal Agribest, 4(1), 22. https://doi.org/10.32528/agribest.v4i1.3112

Downloads

Published

2022-10-30

How to Cite

Yudiastuti, S. O., Rizza Wijaya, & Marcello Syahputra. (2022). EFEKTIVITAS REDUKSI TOTAL BAKTERI PADA EDAMAME (GLYCIN MAX (L) MERILL) HASIL PENGOLAHAN MINIMAL DENGAN OZON. Juremi: Jurnal Riset Ekonomi, 2(3), 321–330. https://doi.org/10.53625/juremi.v2i3.3311

Issue

Section

Articles